Reklame Makanan Sehat dan Mudah Digambar Terbaru

cara-buka-usaha-katering-rumahan

Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan WHO, angka obesitas cenderung mengalami kenaikan yang cukup drastis sejak tahun 1980 an. Hal ini sejalan dengan semakin banyaknya produk-produk makanan tidak sehat atau junk food yang ditawarkan. Maka dari itu reklame makanan sehat penting sekali dibagikan pasalnya gaya hidup sehat harus digalakkan.

Tidak dapat dipungkiri iklan ataupun reklame tentang makanan sehat sudah semakin jarang dipertontonkan di media massa. Salah satu penyebabnya karena publisitasnya diketahui kalah dengan promosi yang dilakukan produk junk food ataupun makanan instan. 

Meski begitu Anda wajib mengetahui contoh reklame atau iklan tentang makanan sehat sebagai pengetahuan dan wawasan Anda.

Contoh Reklame Makanan Sehat

Berikut ini adalah beberapa contoh iklan makanan sehat yang merupakan program dari pemerintah melalui Kementerian Kesehatan dengan promosi GERMAS.

– Reklame makanan sehat ajakan makan ikan

Reklame yang pertama berisi gambar ikan dimana pada iklan tersebut tertulis kandungan sumber protein baik yang ada pada ikan. Selain itu ada juga sumber mineral seperti zat besi, yodium, hingga zat Zinc yang baik bagi tubuh. Ikan juga kaya akan kandungan vitamin serta asam lemak tak jenuh.

Berdasarkan iklan tersebut memberikan pengetahuan kepada masyarakat mengenai kandungan ikan dan gerakan untuk mengkonsumsi ikan sebagai alternatif sumber protein lainnya.

Baca Juga: Katering Berkualitas untuk Perusahaan

– Kurangi makan manis

Seperti yang telah disebutkan sebelumnya bahwa kasus obesitas kian meningkat. Salah satu faktor yang menyebabkan obesitas adalah makanan manis. Selain tidak memberikan pengaruh buruk bagi organ tubuh, ternyata makanan manis juga memiliki gizi yang rendah. Pada iklan tersebut dijelaskan pula bahwa makanan yang sehat seharusnya adalah makanan yang mudah dicerna, bersih, tidak terlalu panas dan memiliki kandungan gizi yang cukup.

Disarankan untuk selalu mengonsumsi buah dan sayur sebagai penyeimbang kandungan gizi dalam tubuh. Buah dan sayur juga dapat dijadikan opsi sebagai cemilan ketika bersantai.

Itulah beberapa contoh reklame makanan sehat yang perlu Anda ketahui. Anda juga dapat membuat reklame atau iklan lainnya guna membantu program pemerintah.

Mau order jasa desain grafis secara online untuk membuat reklame menarik? Dapatkan mitra jasa terpercaya di Suwun.co.id atau juga bisa pesan melalui WhatsApp. Suwun adalah aplikasi penyedia jasa JABODETABEK yang memiliki ribuan ahli jasa profesional untuk kebutuhan Anda. Beragam jasa, seperti jasa pertukangan, jasa wedding organizer, jasa guru les, pelatih olahraga, PRT, jasa pindahan, jasa perbaikan AC dan kulkas semudah klik aplikasi Suwun, dan kunjungi juga media sosial di @suwun.aja & @suwun_mitra. Anda juga bisa mendapatkan informasi seputar tips dan trik di Blog, lho!

Artikel yang Direkomendasikan